Club Med Bintan, resor ini menawarkan keindahan yang mempesona dan suasana alam yang memberikan ketenangan. Bersiaplah disambut oleh berbagai fasilitas lengkap yang tersedia di club med ini. Manjakan diri Anda dengan spa di pinggir bebatuan, melayang di udara dengan flying trapeze, atau latihan yoga di pantai pribadi yang sunyi dan ekslusif hanya untuk Anda.
Terdapat juga aktivitas air atau kebudayaan yang juga dapat dinikmati oleh anak-anak dan dewasa. Dapat dikatakan Club Med Bintan adalah resor yang paling pas untuk Anda yang menginginkan kepenatan.
Yang paling utama adalah adanya Ria Bintan, salah satu area golf terbaik di Asia dengan latar berupa panorama cantik laut yang mengelilingi hijaunya lapangan di atas tebing.
Tertarik dengan Club Med Bintan? Anda dapat mengunjungi Mini World of Holidays Panorama JTB di Living World Mall dan Puri Indah Mall pada 8-10 September 2017 serta di Central Park Mall dan Plaza Senayan pada 15-17 September 2017. Dan menangkan menginap 2 malam di Club Med Bintan.